Ilustrasi - 2 Jasad wanita dicor dalam rumah di Bekasi, pria berlumuran darah ditemukan di TKP.
Sumber :
  • Pexels/Kat Wilcox

2 Jasad Wanita Dicor dalam Rumah di Bekasi, Pria Berlumuran Darah Ditemukan di TKP

Selasa, 28 Februari 2023 - 11:43 WIB

Bekasi, tvOnenews.com – Dua jasad wanita dicor dalam rumah di Bekasi, pria berlumuran darah ditemukan di tempat kejadian perkara (TKP).

Laporan tim tvOnenews.com di lapangan, dua jasad wanita yang dicor dalam rumah di Bekasi itu merupakan warga Jakarta Timur (Jaktim).

Keberadaan jasad ini terbongkar setelah pihak kepolisian menerima laporan dari warga yang kehilangan istrinya sejak Minggu 26 Februari 2023.

Suami yang juga pelapor melacak keberadaan istrinya melalui GPS ponsel. Pihak kepolisian pun langsung mendatangi sebuah rumah kontrakan di Kavling Nusantara Raya, Bulak Sentul, Harapan Jaya, Bekasi Utara.

Warga dan polisi pun mendobrak rumah kontrakan milik pria bernama Permana. Di sana ditemukan Permana berlumuran darah.

Dia sempat dibawa ke rumah sakit. Namun, dalam perjalanannya Permana meninggal dunia.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:36
02:19
15:10
01:43
01:18
11:40
Viral