Mayat dalam Karung di Kali Wika Bogor.
Sumber :
  • Eko Hadi

Warga Temukan Mayat dalam Karung Berjenis Kelamin Wanita di Kali Wika Gunung Putri Kabupaten Bogor

Sabtu, 17 Desember 2022 - 00:20 WIB

Bogor, Jawa Barat - Warga memenukan sebuah mayat dalam karung yang berjenis kelamin wanita di pinggir Kali Wika, Gunung Putri, Kabupaten Bogor, Jawa Barat pada Jumat (16/12/2022).

Kasat Reskrim Polres Bogor, AKP Yohanes Redhoi menjelaskan identitas mayat dalam karung sementara belum ditemukan di sekitar TKP namun jenis kelamin wanita.

"Ciri-ciri korban berjenis kelamin wanita, untuk luka masih belum diketahui," katanya.

AKP Yohanes menjelaskan hingga saat ini masih didalami karena harus dibawa ke RS Polri Kramat Jati untuk pendalaman.

"Beserta pemeriksaan dari saksi saksi ya," ujarnya singkat.

Kapolsek Gunung putri, Kompol Bayu Tri Nugraha menjelaskan kronologinya, berawal dari temuan warga sekitar kurang lebih pukul 13.00 WIB kemudian salah satu saksi, warga melihat karung berwarna putih.

Khawatir menimbulkan bau yang tidak sedap saksi mendorong agar bermaksud supaya bisa hanyut namun sekilas terlihat ada kaki dari lubang karung.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:35
09:35
07:07
01:44
03:10
02:39
Viral