Puluhan rumah rusak akibat Gempa bumi berkekuatan magnitudo 4.3 guncang Kabupaten Garut, Jawa Barat, Rabu (1/2/2023)..
Sumber :
  • Taufiq Hidayah

Potret-potret Puluhan Rumah yang Hancur Karena Diguncang Gempa Magnitudo 4,3 di Garut

Kamis, 2 Februari 2023 - 11:29 WIB

Garut, tvOnenews.com - Memilukan melihat potret-potret kondisi puluhan rumah yang diguncang gempa berkekuatan Magnitudo 4,3 di Garut, Rabu (1/2/2023) sekira pukul 22.57 WIB. 

Dari data yang diterima tvOnenews.com, ada sekira puluhan rumah yang hancur hingga roboh akibat diguncang gempa tersebut. 

Bahkan, gempa yang mengguncang Kecamatan Samarang dan Kecamatan Pasirwangi, Kabupaten Garut itu membuat beberapa dinding rumah warga setempat retak dan roboh, begitu atap rumahnya. 


Beberapa warga mencoba mengevakuasi reruntuhan bangunan yang dihantam gempa Magnitudo 4,3 di Garut, Rabu (1/2/2023) sekira pukul 22.57 WIB.

Tak hanya itu saja, dari pantauan tvOnenews.com, terlihat batu-batuan yang merupakan dari reruntuhan bangunan rumah warga setempat akibat gempa tersebut. 


Runtuhan batu dari bangunan rumah yang diguncang gempa Magnitudo 4,3 di Garut, Rabu (1/2/2023) sekira pukul 22.57 WIB.


Sebuah rumah roboh akibat diguncang gempa Magnitudo 4,3 di Garut, Rabu (1/2/2023) sekira pukul 22.57 WIB.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:24
03:24
02:41
09:00
03:14
05:50
Viral