Kepala Dinas Pendidikan Prov Jawa Tengah panen hydroponik hasil karya siswa SMK.
Sumber :
  • Tim tvOne - Abdul Rohim

Kolaborasi SMK dan SLB Ciptakan Pelajar Berdaya Saing Tinggi dan Mandiri

Rabu, 8 November 2023 - 21:13 WIB

" Hasil karya kolaborasi anak anak SMK dan SLB telah kita lihat bersama saat peluncuran program Bangkit Perkasa di SLB Negeri Ungaran. Dari kolaborasi ini akan terjadi saling berbagi sumber daya dan kelahlian dari para siswa. SMK sejauh ini memiki keunggulan dibidang keterampilan bidang tertentu, nantinya bisa dibagikan kepada siswa SLB. Baik itu menyangkut peralata maupun gurunya," ujar Sunarto.

Dikatakan lebih lanjut oleh Sunarto, kolabortasi SMK dan SLB ini bukan hanya di Ungaran, tetapi kota atau kabupaten lain di Jateng. Payung hukum kolaborasi ini sudah diterbitkkan oleh Surat Keputusn Kepala Disdikbud Jateng tentang Sinergitas antara SLB dan SMK. 

"Ini adalah kerjasama yang saling menguntungkan untuk memanfaatkan sumber daya manusia yang ada menjadi lebih optimal. Sehingga kinerja akan baik untuk melayani anak-anak disablitas," imbuhnya.

"Dalam Peluncuran program yang dilakukan di SLB Negeri Ungaran ditampilkan berbagai macam produk kolaborasi dari SMK Haji Moneadi Ungaran dengan SLB Negeri Ungaran seperti hasil pertanian, kuliner dengan berbagai bahan olahan, minuman sehat, pakaian dan aksesoris," pungkas Sunarto. (abc/buz)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:14
02:49
06:34
01:55
02:35
01:52
Viral