Petugas gabungan berupaya selamatkan seorang remaja yang terjebak banjir di Sungai Panjang, Ambarawa..
Sumber :
  • Tim tvOne - Aditya Bayu

Dramatis, Petugas Terjang Banjir Selamatkan Remaja Ditengah Sungai di Ambarawa

Selasa, 28 November 2023 - 21:06 WIB

Sementara itu Kapolres Semarang, AKBP Achmad Oka Mahendra mengatakan bahwa peristiwa itu terjadi sekitar pukul 14.00 WIB.

“Semula terdapat dua remaja memancing di sungai tersebut yang berada di dekat Kelenteng Hok Tik Bio. Dua-duanya masih pelajar, satu SMA dan satu lagi MTs di Kabupaten Semarang,” ujar Kapolres.

Kapolres meminta warga Kabupaten Semarang terutama yang memiliki hobi memancing untuk memperhatikan situasi serta kondisi cuaca saat memancing.

" Untuk orangtua juga bisa memberikan nasehat dan perhatian serta pengawasan lebih ketat kepada anak-anaknya dalam menjalani hobinya," pungkasnya. (tjs/buz)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:02
03:01
02:57
02:35
05:18
01:38
Viral