Jenasah Randika Putri, korban tenggelam di pantai Glagah Kulon Progo saat tiba di rumah duka, Kamis (6/1/2022).
Sumber :
  • Tim tvOne - Agus Saptono

Isak Tangis Warnai Kedatangan Jenazah Korban Tenggelam di Pantai Glagah

Kamis, 6 Januari 2022 - 19:57 WIB

“Sebelumnya pada kamis pagi kakak korban Fatih Deandra Auliaska yang juga merupakan korban tenggelam telah di tempaat pemakaman tersebut,” ujarnya.

Sepeti diketahui empat orang warga Desa Pusporenggo, Kecamatan Musuk, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah terseret arus muara sungai Serang, Pantai Glagah, Temon, Kulonprogo, pada Rabu (5/1/2022) sore pukul 17.30 WIB. 

Kejadian ini berawal saat 4 wisatawan asal Boyolali main di seputaran muara sungai Serang, saat hendak menepi tiba-tiba gelombang tinggi menyapu, dua korban selamat dilarikan ke Rumah Sakit Amalia Temon, sementara dua orang meninggal dunia dalam peristiwa tersebut. (Agus Saptono/Buz)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:33
07:01
06:26
01:11
02:39
02:22
Viral