hindari takjil dengan bungkus plastik, pujasera beri buka puasa gratis di tempat.
Sumber :
  • tim tvone - zainal ashari

Hindari Bagikan Takjil dengan Bungkus Plastik, Pujasera di Surabaya Beri Buka Puasa Gratis Makan di Tempat

Senin, 27 Maret 2023 - 13:35 WIB

“Ya Alhamdulilah disini kami bisa berbuka puasa gratis sangat meringankan beban kami sebagai driver ojol, terlebih sekarang sudah jarang ada lagi pembagian takjil di jalan, karena aturan larangan bungkus plastik oleh pemkot,” keluhnya.

Selain menyulitkan Dermawan dalam membagikan takjil gratis, larangan bungkus plastik untuk makanan, menurutnya juga menyulitkan pekerjaannya karena banyak order makanan terpaksa dibatalkan oleh customer, karena pemilik Warung hanya menyediakan bungkus kertas steoroform dengan mengenakan biaya tambahan.

“ Ya sudah nasib sudah susah dapat takjil gratis di jalan, aturan larangan bungkus plastik juga berdampak pada orderan saya sering kali mengalami pembatalan order dari customer, karena tidak mau dikenakan biaya tambahan bungkus kertas,” pungkasnya. (zaz/hen) 

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:02
03:01
02:57
02:35
05:18
01:38
Viral