Perkuat Ketahanan Pangan, Bank Indonesia Dorong Jatim Jadi Lumbung Pangan.
Sumber :
  • tvOne - zainal azkhari

Perkuat Ketahanan Pangan, Bank Indonesia Dorong Jatim Jadi Lumbung Pangan

Kamis, 18 Mei 2023 - 10:13 WIB

Sejalan dengan rekomendasi tersebut, Prof. Hermanto Siregar turut menekankan pentingnya penguatan produksi, khususnya melalui pemanfaatan inovasi teknologi. Sementara dari sisi hilir, Prof Bustanul Arifin memaparkan terkait pentingnya hilirisasi industri dalam penguatan sektor pertanian, antara lain melalui peningkatan produktivitas, teknologi, daya saing agroindustri, keterpaduan hulu-hilir, serta promosi investasi dan perbaikan digitalisasi.

Lebih lanjut, dalam mendukung keterpaduan hulu hingga hilir pada sektor pertanian, Dr Sahara menekankan bahwa perbaikan daya saing argoindustri mampu menjawab tantangan utama sektor pertanian di Jawa Timur.

“Dalam jangka panjang, agroindustri dapat mendorong peningkatan nilai tambah, meningkatkan produktivitas, serta meningkatkan penyerapan tenaga kerja, yang kemudian dapat mengurangi tingkat kemiskinan. (zaz/gol)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
33:49
03:06
04:32
01:23
03:07
02:33
Viral