Peninjauan jalan di Pulau Bawean.
Sumber :
  • m habib

Dongkrak Potensi Ekonomi Pulau Putri, Pemkab Gresik Akan Perbaiki Jalur Penghubung Pelabuhan-Bandara

Sabtu, 15 Juli 2023 - 11:51 WIB

"Sebelumnya, untuk mengakses dua lokasi vital tersebut, masyarakat menggunakan akses jalur lingkar Pulau Bawean. Jalur ini tentunya makan waktu yang lebih lama dibanding nanti jika jalur tengah (Jalan Tanjung Ori-Paromaan) sudah rampung," ungkapnya.

Seperti diketahui, Pulau Bawean merupakan satu-satunya pulau yang masuk dalam wilayah Kabupaten Gresik. Terletak di 120 kilometer di utara Gresik, pulau ini terdiri dari dua kecamatan yakni Sangkapura dan Tambak. Selain keindahan alam dan potensi hasil laut yang luar biasa, baru-baru ini Bupati Gresik, Fandi Akhmad Yani menasbihkan Bawean sebagai Pulau Rintisan Pendidikan. (mhb/far)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:16
43:11
04:17
01:49
02:45
04:20
Viral