Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir bicara tentang bersih-bersih korupsi di BUMN..
Sumber :
  • Sandi Irwanto/tvOne

Siap-siap Dalam Waktu Dekat Erick Thohir Janji Bongkar Kasus Korupsi Lebih Besar di BUMN

Minggu, 27 Agustus 2023 - 20:30 WIB

Menurut Erick Thohir, kasus-kasus korupsi di BUMN yang dibongkarnya ini cukup besar dan merugika negara dengan jumlah yang besar juga. 

Karena itu dirinya melaporkannya ke Kejaksaan kasus-kasus korupsi tersebut.

“Kasus korupsi ini diantaranya, kasus korupsi Garuda Indonesia dengan nilai Rp8,8 triliun, kasus Asuransi Jiwasraya sebesar Rp16, 8 triliun, korupsi Asabri Rp20,8 triliun dan kasus Waskita dengan nilai  Rp2,5 triliun,” ujar Erick.

Dalam waktu dekat ini Erick Thohir berjanji pihaknya juga akan membongkar kasus korupsi yang besar lagi di lingkungan BUMN. 

“Saat ini masih menjalani audit untuk mengetahui kebenaran korupsi atau salah manajemen. Nanti jika selesai diaudit, kami segera melaporkannya ke Kejaksaan,” imbuhnya.

Erick menambahkan, pihaknya tidak hanya bekerja sama dengan Kejaksaan, namun juga dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). 

Dengan KPK pihak Kementerian BUMN bekerja sama dalam segi pencegahan. 

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:37
03:27
15:26
14:16
02:25
03:14
Viral