Kebakaran TPA Tlekung, Malang.
Sumber :
  • edi cahyono

Kebakaran Lahan TPA Tlekung Batu Masih Belum Dapat Dipadamkan, Ini Penyebabnya

Minggu, 22 Oktober 2023 - 15:10 WIB

"Karena meskipun terlihat api ada di luar, sebenarnya di dalam tumpukan sampah ini juga ada kebakaran yang tak terlihat. Jadi meskipun yang di luar dipadamkan, api akan muncul lagi karena sebenarnya masih ada api di dalam tumpukan sampah ini," bebernya.

Untuk penyebab pasti kebakaran, petugas belum bisa memastikan. Bisa karena kelalaian atau api alami yang timbul dari hasil proses pembusukan bakteri yang menimbulkan kalor atau panas suhu 80-90 derajat, kemudian bertemu gas metan ditunjang cuaca panas. 

"Itu juga bisa menjadi salah satu pemicu kebakaran TPA Tlekung. Namun terpenting bagaimana sekarang memadamkan api atau mencegah api meluas," pungkasnya.

Sementara itu, Pj Wali Kota Batu, Aries Agung Paewai mengatakan selain memadamkan api pihaknya juga melakukan upaya penanganan kesehatan di wilayah sekitar lokasi. (eco/far)

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:37
03:27
15:26
14:16
02:25
03:14
Viral