Sumber :
- Dispendik Surabaya
Cara Cek Pengumuman Jalur Zonasi PPDB SD Surabaya 2022
Jumat, 10 Juni 2022 - 14:23 WIB
Sesuai dengan ketentuan dalam Peraturan Menteri Pendidikan (Permendikbud) Nomor 22 tahun 2016 tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah, setiap rombongan belajar (rombel) jenjang jenjang SD, maksimum diisi 28 siswa tiap rombelnya.
Total terdapat 283 SDN yang tersebar di seluruh Kota Surabaya.
Nomer Call Center Layanan Pengaduan
Apabila didapati kesulitan maupun pertanyaan terkait proses PPDB Surbaya 2022, orang tua siswa dapat menghubungi Dinas Pendidikan Kota Surabaya melalui berbagai kanal berikut ini:
HP: 081259896163
Email: dispendik@surabaya.go.id
Instagram: @dispendiksby