Sumber :
- tim tvone - sandi irwanto
Seorang Jemaah Haji Kloter 33 Asal Mojokerto, Berhaji Puluhan Kali, Ini Kisahnya
Selasa, 28 Juni 2022 - 18:55 WIB
Dari pengalamannya selama ini yang paling membutuhkan perjuangan adalah melayani jemaah yang sakit atau sudah tua tanpa pendamping.
"Kalau musim haji sebelum-sebelumnya banyak jemaah usia 70 tahun ke atas. Itu butuh layanan ekstra, karena kita harus sabar dan perhatian penuh," terangnya. (msi/hen)