Petugas kesehatan Mamuju gencar lakukan foging menyusul maraknya kasus DBD, Jumat (3/3/2023).
Sumber :
  • Gusni Kardi

DBD Meningkat di Awal Tahun 2023 Petugas Kesehatan Mamuju Gencarkan Foging 

Jumat, 3 Maret 2023 - 14:00 WIB

Mamuju, tvOnenews  - Awal tahun 2023 angka penyakit Demam Berdarah (DBD) meningkat signifikan di Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar). Sejak awal tahun kasus DBD di Mamuju sudah mencapai 38 kasus. 

 

"Tahun lalu kasus DBD di Mamuju hanya berkisaran 10 kasus saja,  tahun ini kasus DBD meningkat signifikan dimana baru Bulan Januari kasus DBD sudah mencapai 26 kasus," kata Kabid Pengendalian dan Pemberantasan Penyakit (P2P) Pemkab Mamuju, Jumat (3/3/2023).

 

Kasus DBD sejak Januari hingga Maret kini sudah mencapai 48 kasus. Pada bulan Januari, kasus DBD mencapai 26 kasus, bulan Februari 8 Kasus, dan pada awal bulan Maret ini sudah meningkat 4 kasus. 

 

"Peningkatan kasus DBD ini dipicu akibat kondisi lingkungan yang kurang sehat. Saluran pembuangan yang ada mengalami kerusakan pasca gempa yang menerjang mamuju lada tahun 2021 lalu sehingga air pembuangan tidak mengalir, akibatnya banyak jentik nyamuk di saluran pembuangan," jelas Alamsyah. 

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:38
01:46
01:06
08:05
07:07
03:14
Viral