Sumber :
- Tim Tvone-Wawan Setyawan
393 Jemaah Haji Kloter 2 Sulsel Tiba di Asrama Haji Sudiang
Kamis, 6 Juli 2023 - 11:58 WIB
“Kalau ada keluhanta sesampainya di daerah seperti sesak nafas, nyeri tenggorokan, mual bahkan muntah, diare dan kaku tengkuk segera periksakan diri ke Puskesmas terdekat karena dikwatirkan ada penyakit berbahaya yang bapak ibu jemaah haji bawa dari luar,” papar dr. Eko
Jemaah haji tidak perlu kawatir akan pungutan biaya di Puskesmas karena selama 21 hari ke depan, jemaah haji yang baru pulang dari tanah suci masih dalam pemantauan pemerintah sehingga layanan akan diberikan secara gratis meskipun tidak memiliki BPJS. (wsn/ask)