Sidang putusan kasus dugaan tambang emas ilegal Ratatotok.
Sumber :
  • Marwan Diaz Aswan

Tokk! Hakim PN Tondano Akhirnya Putus Bebas 3 Terdakwa Kasus Dugaan Tambang Emas Ilegal Ratatotok

Jumat, 12 Januari 2024 - 10:35 WIB

Sementara itu, putusan hakim tersebut jauh berbedah dengan tuntutan Jaksa Penuntut Umum (JPU) sebelumnya, pada 23 September 2023 lalu yang menuntut terdakwa Arny dan Donal 2 tahun 6 bulan penjara,  sementara Sie You, JPU menuntutnya 2 tahun penjara karena melanggar pasal 158 junto pasal 35 undang-undang nomor 3 tahun 2020 tentang perubahan atas undang-undang nomor 4 tahun 2009 tentang pertambangan mineral dan batubara.

"Kita diberikan kesempatan 14 hari, ini perkara tidak sesuai tuntutan mau tidak mau kita harus upaya hukum, tapi itu kita masih pikir-pikir dan akan berkoordinasi dengan tim JPU dari Kejagung," kata JPU Wiwin Tui.(mdz/frd)

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:33
07:01
06:26
01:11
02:39
02:22
Viral