Puluhan Mahasiswa yang tergabung dalam Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) menggelar Aksi Demo ke kantor Pemerintahan Kota Binjai, DPRD Kota Binjai dan Mapolres Binjai.
Sumber :
  • Tim Tvone/Taufik

Jelang Puasa Ramadhan, Mahasiswa Binjai Tuntut Tutup Lokalisasi Perjudian dan Barak Narkoba

Selasa, 14 Maret 2023 - 19:51 WIB

Berikut tuntutan para mahasiswa yang tergabung dalam Koalisi Mahasiswa Kota Binjai :

1. Kapolres Binjai untuk menutup tempat tempat perjudian secara permanen yang ada di Kota Binjai, terkhusus yang berada di KM 18, yang diduga milik Warga Negara Asing. Sesuai dengan telegram Kapolri, bahwa tidak ada lagi tempat perjudian di Indonesia

2. Bapak Walikota Binjai mengeluarkan surat himbauan kepada pemilik/owner penginapan non Syari'ah dan tempat hiburan malam untuk tidak beroperasi selama bulan suci Ramadhan

3. Kapolres Binjai melakukan razia rutin pada bulan suci Ramadhan pada tempat yang merupakan Pekat (Penyakit masyarakat). (THT/LNO).

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:33
07:01
06:26
01:11
02:39
02:22
Viral