Korban.
Sumber :
  • Tim SAR

Tim SAR Gabungan Berhasil Evakuasi 3 WNA dan 1 WNI Korban Speed Boat Hilang Kontak di Laut Aceh Singkil

Selasa, 15 Agustus 2023 - 15:56 WIB

Nias, tvOnenews.com - Pencarian oleh tim SAR gabungan terhadap tujuh orang penumpang speed boat kayu yang hilang kontak di sekitaran perairan Sarang Alu dan Kepulauan Banyak, Kabupaten Aceh Singkil, Selasa (15/8/2023).

Pada pukul  08.30 G terima informasi dari Casper bahwa telah ditemukan 3 WNA di atas papan selancar dan 1 WNI ditemukan di sekitar Pulau Tungku di Koordinat 01-53.28 N 097-32.38 E.

Pada pukul 10.00 G terima informasi dari Mr Grand telah ditemukan 1 WNI kembali dengan total korban yang sudah ditemukan menjadi 3 WNA dan 2 WNI, korban terakhi ditemukan di 01-55.49N – 097-30.44E.

Kepala Basarnas Nias Octavianto, S.E menyampaikan bahwah ke enam korban selamat ini telah dievakuasi oleh ti SAR gabungan ke Pinang resort atau Pulau pinang, kepulauan banyak.

Octavianto menambahkan untuk korban terakhir masih dalam pencarian tim sar gabungan sejak pagi, Pencarian diperluar sekitar Pulau Tungku dan Pulau palapat. (ebs)

Berita Terkait :
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:38
01:46
01:06
08:05
07:07
03:14
Viral