Joki CPNS yang ditangkap di Lampung dibayar Rp25 juta, dibayar jika klien lolos seleksi.
Sumber :
  • Pujiansyah-tvOne

Joki CPNS yang Ditangkap di Lampung Dibayar Rp25 Juta, Dibayar Kalau ‘Klien’ Lolos Seleksi

Selasa, 21 November 2023 - 11:31 WIB

Ia diduga menggunakan identitas palsu yang diduga sudah dimodifikasi. Dalam memodifikasi, RDS diduga memiliki tim.

"Pelaku ditangkap ketika memasuki ruang tes menggunakan identitas palsu milik peserta yang asli yang sudah dimodifikasi sedemikian rupa oleh timnya," tandasnya.

Diketahui, RDS adalah mahasiswa Institut Teknologi Bandung (ITB) yang menjadi joki CPNS di Lampung. 

Sosok RDS yang menjadi joki tersebut diketahui setelah tidak serupanya wajah dirinya dengan pelamar pada sistem registrasi awal pelamar.

Ia ditangkap usai tidak berhasil melewati verifikasi wajah pada Senin (13/11/2023). 

Bahkan, tidak ada yang mengetahui sosoknya adalah joki CPNS bila tidak terdeteksi oleh sistem. 

Sosok joki tersebut rupanya juga merupakan pelamar CPNS setelah adanya pemeriksaan lanjutan terhadap identitas dari joki tersebut. (puj/nsi)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral