Sumber :
- Chaidir Azhar
Tujuh Pengungsi Rohingya Kabur Dengan Mudah, UNHCR Lepas Tangan
Senin, 15 April 2024 - 13:59 WIB
"Kemungkinan ada pihak yang telah membantu mereka lari, sehingga dapat dengan mudah untuk kabur dari pengawasan petugas," terangnya.
Dengan peristiwa tersebut, Arsil juga menegaskan akan meningkatkan pengawasan, hingga ada keputusan tentang nasib para pengungsi tersebut.
"Pengawasan akan kita tingkatkan, hingga nanti ada keputusan tentang nasib para pengungsi ini nanti," pungkas Arsil. (kha/nof)