Foto pelaku pembakaran kotak suara dan kotak suara yang dirusak.
Sumber :
  • Arizal Antoni

Insiden Pembakaran dan Pengrusakan Kotak Suara di Sungai Penuh, 10 Orang Terlibat

Jumat, 29 November 2024 - 14:57 WIB

Kapolda Jambi minta aparat kepolisian tetap menciptakan keadaan yang kondusif dan aman di Kota Sungai Penuh. “Ciptakanlah susana kondusif di Kota Sungai Penuh,"Tegasnya.

Untuk diketahui,Insiden pembakaran kotak suara itu terjadi sekitar pukul 15.20 WIB, Rabu (27/11/2024), atau tepatnya saat akan dilakukan penghitungan surat suara Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Sungai Penuh, sedangkan pengrusakan kotak suara terjadi di saat rekapitulasi surat suara dan di duga paslon yang di unggulkan kalah saat rekapitulasi sehingga oknum timses merengsek masuk dan merusak kotak suara hingga menyebabkan surat suara berserakan di lantai. (Aai/Wan)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:31
02:50
03:27
02:06
03:04
03:16
Viral