Sebagian Warga Aceh Barat Masih Berpuasa Hari Ini.
Sumber :
  • tvOne

Tidak Melihat Hilal, Sebagian Warga Aceh Barat Masih Berpuasa Hari Ini

Senin, 2 Mei 2022 - 13:37 WIB

"Adanya perbedaan adalah yang biasa, yang penting kita bisa sama-sama saling menghargai," kata Bupati Aceh Barat.

Bupati juga mengakui hilal memang tidak terlihat, namun setelah hasil musyarawah maka pemerintah Aceh Barat menetapkan lebaran jatuh pada hari.

"Memang hilal tidak terlihat karena tertutup awan tebal, namun setelah dilakukan kajian dan musyawarah berbagai pihak, maka tanpa pihak nya menetatapkan 1 syahwal pada hari ini," tegas Ramli.(kha/chm)
 

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
33:49
03:06
04:32
01:23
03:07
02:33
Viral