Gajah dari hutan wisata taman Sembilang, mengamuk, masuk perkampungan warga, di desa karang Rejo, kecamatan lalan, Musi Banyuasin, Sumaetra selatan.
Sumber :
  • Tim tvOne/Puja Kusuma

15 Ekor Gajah Liar Ngamuk dan Rusak Sawah Warga

Sabtu, 7 Mei 2022 - 10:46 WIB

Musi Banyuasin, Sumsel - Sebanyak lima belas ekor kawanan gajah yang berasal dari hutan wisata taman Sembilang, mengamuk, dan masuk perkampungan warga, di Desa Karang Rejo, Kecamatan Lalan, Musi Banyuasin, Sumatera Selatan 

Kawanan gajah ini merusak perkebunan kelapa, serta tanaman padi. Bahkan kawanan Gajah ini sudah hampir mendekati pemukiman warga.

 

 

Masuknya kawanan gajah dari hutan wisata sungai Sembilang ini, diduga kelaparan

Zainul, kepala desa karang Rejo, mengatakan, kawanan gajah ini sangat meresahkan warga selama empat malam ini. Setiap malam warga harus berjaga dan mengusir kawanan gajah yang masuk kebun dan sawah mereka.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:26
00:54
01:08
04:33
07:01
06:26
Viral