Tandan Buah Segar Kelapa Sawit.
Sumber :
  • Beni Roska

Petani di Dharmasraya Menjerit Harga Buah Kelapa Sawit Anjlok

Kamis, 19 Mei 2022 - 20:55 WIB

Dharmasraya, Sumatera Barat - Tandan Buah Segar (TBS) kelapa sawit harganya terjun bebas alias anjlok, membuat para petani dan buruh sawit mengeluh dan merugi.

Hasil pantauan di lapangan, harga TBS kelapa sawit saat berkisar Rp 1.720 pe rkilogram. Padahal sebelumnya ada di kisaran Rp 3.250 per kilogramnya.

Salah satu petani kelapa sawit Afrizal mengatakan, larangan eEkspor CPO sawit ke luar negeri sangat berdampak terhadap para petani dan buruh sawit yang ada di kabupaten Dharmasraya.

"Harga TBS kelapa sawit, terjun bebas alias anjlok. Sangat berdampak dengan perekonomian rumah tangga kami sebagai petani dan buruh sawit. Belum lagi harga pupuk yang melambung tinggi dan langka," kata Afrizal, Kamis (19/5/2022).

Keputusan pemerintah untuk mengizinkan ekspor minyak goreng ke luar negeri membawa angin segar bagi petani sawit.

"Kami berharap harga kelapa sawit naik," tambah Afrizal..dampak Tandan Buah segar (TBS) kelapa sawit.

Sementara buruh kelapa sawit, Budi, berharap petani dan pekerja di perusahaan pengolah kelapa sawit akan mendapat bayaran yang layak.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:35
09:35
07:07
01:44
03:10
02:39
Viral