Bunga Raflesia Arnoldi Mekar Indah di Cagar Alam Palupuah Sumatera Barat.
Sumber :
  • Tim TvOne/Donal

Bunga Raflesia Arnoldi Mekar Indah di Cagar Alam Palupuah Sumatera Barat

Rabu, 3 Agustus 2022 - 20:50 WIB

Sumatera Barat - Salah satu bunga terlangka di dunia, Rafflesia Arnoldi, bermekaran di Cagar Alam Batang Palupuah, Rabu (3/8/2022). Tumbuhan langka tersebut mekar sempurna sejak hari Minggu kemarin hingga hari ini telah memasuki hari keempat.

 

Meski sudah mulai layu, namun keindahan bunga satu ini membuat decak kagum bagi orang yang melihatnya. Selain warna kemerahan yang indah, juga bentuknya besar serta aroma khas bunga Rafflesia.

 

Salah seorang mahasiswa yang tengah melakukan penelitian, Gilang, mengatakan ia tidak ingin membuang kesempatan yang langka untuk bisa melihat secara langsung bunga tersebut. " Saya bahagia bisa melihat dan meneliti langsung bunga satu ini," ungkap mahasiswa kehutanan Universitas Muhamadiyah Sumatera Barat itu.

 

Sementara itu, menurut Kepala Resort Konservasi Sumber Daya Alam Maninjau di Cagar Alam Palupuah, Ade Putra, memgataman keberadaan Cagar Alam Batang Palupah ini ditetapkan sebagai daerah perlindungan habitat bunga langka dan dilindungi. 

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:33
07:01
06:26
01:11
02:39
02:22
Viral