Sumber :
- Tim tvOne - Sri Cahyani Putri
Diduga Dikejar Klitih, Remaja di Sleman Tewas Usai Tabrak Pohon Hingga Terlempar ke Selokan Mataram
Rabu, 21 Agustus 2024 - 16:06 WIB
Setelah kurang lebih 1 jam pencarian, Tim SAR Gabungan akhirnya berhasil menemukan korban inisial SDR (13) dalam kondisi meninggal dunia.
"Jasad korban ditemukan tim SAR dengan jarak 100 meter dari lokasi kejadian," beber Kamal.
Selanjutnya, Tim SAR Gabungan mengevakuasi jasad korban untuk dibawa ke RS Bhayangkara Polda DIY guna proses otopsi.
Dengan ditemukannya jasad korban, maka operasi SAR dinyatakan ditutup. (scp/buz)