Sumber :
- Tim tvOne - Nuryanto
PKL Malioboro Datangi Kantor DPRD DIY Minta Tunda Relokasi Setelah Lebaran
Rabu, 26 Januari 2022 - 17:00 WIB
PKL Malioboro berharap audiensi di DPRD Provinsi DIY tersebut bisa sampai ke pemerintah termasuk menuntut adanya transparansi dan mengawal konsistensi dari Pansus DPRD kota Yogyakarta atas keseriusannya dalam menangani permasalahan rencana relokasi di sepanjang jalan Malioboro. (Nuryanto/Buz)