Sumber :
- tim tvOne - Andri Prasetyo
Cegah PMK, FKH UGM Terjunkan Satgas Pengendali ke Daerah Kasus
Minggu, 22 Mei 2022 - 19:00 WIB
Teguh menilai, langkah darurat pencegahan penyebaran PMK yang dilakukan pemerintah dengan melakukan lockdown sudah tepat. Hal ini penting dilakukan untuk meminimalisir lalu lintas ternak dari dan menuju daerah kasus.
Namun yang lebih penting dari itu, memberikan pemahaman kepada masyarakat terkait PMK juga menjadi solusi tepat dalam menanggulangi wabah PMK.
"Peningkatan pemahaman masyarakat perihal PMK dengan memberikan informasi yang jelas dan benar harus dilakukan sehingga masyarakat akan mengikuti arahan pemerintah dalam menanggulangi wabah," pungkasnya.(apo/chm)