Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi Bank Indonesia (BI) Erwin Haryono.
Sumber :
  • ANTARA

Surplus Neraca Perdagangan Topang Ketahanan Eksternal Indonesia

Selasa, 16 Januari 2024 - 10:31 WIB

Jakarta, tvOnenews.com-Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi Bank Indonesia (BI) Erwin Haryono mengatakan surplus neraca perdagangan berlanjut sehingga menopang ketahanan eksternal perekonomian Indonesia.

 

 

Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), surplus neraca perdagangan Indonesia berlanjut pada Desember 2023 sebesar 3,31 miliar dolar AS, lebih tinggi dibandingkan dengan surplus pada November 2023 sebesar 2,41 miliar dolar AS.
 

 

"Bank Indonesia memandang perkembangan ini positif untuk menopang ketahanan eksternal perekonomian Indonesia lebih lanjut," kata Erwin di Jakarta, Selasa.
 

 

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:56
01:58
01:28
01:07
00:53
03:16
Viral