Ilustrasi - Harga sejumlah komoditas pangan di pasar masih naik pada H+4 lebaran.
Sumber :
  • Pexels

Cek Harga Pangan H+4 Lebaran 2024 di Pedagang Eceran: Harga Beras Turun, Tapi Daging Ayam hingga Cabai Rawit Meroket

Minggu, 14 April 2024 - 09:33 WIB

Harga kedelai biji kering impor naik sebesar 2,05% menjadi Rp13.450 per kilogram.

Bawang merah dan bawang putih sama-sama mengalami penurunan sedikit. Bawang merah turun 2,25% menjadi Rp43.100 per kilogram. Sedangkan untuk bawang putih bonggol, turun 0,23% menjadi Rp43.040 per kilogram.

Komoditas lain tercatat terkerek naik, seperti telur ayam ras naik terpantau tipis 0,55% menjadi Rp31.170 per kilogram. Tepung terigu curah naik 1,32% menjadi Rp10.720 per kilogram.

Harga jagung di tingkat peternak turun 0,51% menjadi Rp7.810 per kilogram, gula konsumsi naik tipis 0,28% menjadi Rp17.920 per kilogram, dan garam halus beryodium naik 1,72% menjadi Rp11.800 per kilogram.

Sementara itu beberapa harga komoditas pangan yang lain bergerak turun pada Hari Raya Lebaran kali ini

Harga cabai merah keriting terpantau turun 5,20% dibanding hari sebelumnya menjadi Rp51.190 per kilogram. Namun, Harga cabai rawit merah terkerek naik sebesar 3,18% menjadi Rp58.060 per kilogram.

Selanjutnya, harga daging sapi murni turun 1,67% menjadi Rp136.710 per kilogram. Tetapi, daging ayam ras mengalami kenaikan 1,01% menjadi Rp40.110 per kilogram.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:22
00:54
01:35
02:15
06:15
00:52
Viral