Ilustrasi sapi kurban Idul Adha 1445 H/2024.
Sumber :
  • Istimewa

Segini Harga 68 Sapi Kurban Jokowi untuk Idul Adha 1445, Disalurkan ke Setiap Provinsi, IKN, dan Tokoh Masyarakat

Jumat, 14 Juni 2024 - 11:44 WIB

Untuk memastikan daging tersebut aman dikonsumsi masyarakat, Sekretariat Presiden akan bekerja sama dengan dinas pertanian dan peternakan di setiap daerah untuk memastikan hewan kurban tersebut sudah melalui proses pemeriksaan kesehatan.

“Kami pastikan semua sapi selama proses pemilihan tersebut melalui rangkaian (tes) kesehatan sehingga terhindar dari penyakit yang memang tidak kita inginkan,” ujar Heru.

Mengenai shalat Idul Adha, Heru mengatakan belum bisa memastikan Presiden Jokowi akan melaksanakan shalat Id di Jakarta atau di daerah.

“Ini sedang dibahas dengan Pak Mensesneg,” jawabnya singkat.

Sebanyak 68 sapi kurban dari Presiden Jokowi tersebut tentu variatif secara jenis, bobot, dan harganya.

Namun, bisa dipastikan bahwa sapi-sapi dari Presiden tersebut merupakan sapi kualitas premium.

Misalnya saja sapi Bonbon yang disumbangkaan Presiden Jokowi untuk Provinsi lampung dengan bobot 920 kilogram dan tinggi 1,5 meter yang dibanderol dengan harga 70 juta-an.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:16
05:48
07:14
01:12
01:05
01:25
Viral