PHK Tokopedia TikTok Shop disebut wajar untuk rasionalisasi SDM..
Sumber :
  • TikTok

PHK Tokopedia TikTok Shop Disebut Wajar untuk Rasionalisasi SDM, Bukan Pergantian Karyawan dengan Tenaga Kerja China?

Kamis, 4 Juli 2024 - 08:58 WIB

Kemudian, platform lokapasar Tokopedia pada Juni 2024 mengonfirmasi rencana penyesuaian struktur organisasi setelah penggabungan Tokopedia dan TikTok Shop pada awal 2024.

Kementerian Perdagangan (Kemendag) RI juga telah menerima informasi dari Tokopedia bahwa langkah restrukturisasi dilakukan dengan langkah Pemutusan Hubungan Kerja (PHK).

Diperkirakan sekitar 300 karyawan Tokopedia-TikTok Shop akan terdampak gelombang PHK gtersebut. (ant/rpi)


 

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:33
01:30
10:16
01:33
02:01:30
02:25
Viral