Pergerakan IHSG Masih Dalam Tren Kenaikan Seiring Masuknya Dana Asing, Tiga Saham Ini Direkomendasikan Untuk Investor.
Sumber :
  • Antara Foto

Penguatan IHSG Kian Terbatas Pascapenurunan Suku Bunga Acuan BI-Rate, Simak Tiga Saham Rekomendasi Untuk Investor

Kamis, 19 September 2024 - 09:01 WIB

 

Suku Bunga Turun

Pascapenurunan suku bunga acuan BI-rate, IHSG ternyata tidak terlalu merespons positif, dan ditutup melemah 0,03 persen ke level 7.829 pada perdagangan Rabu. Sektor Energi dan Teknologi menjadi pemberat indeks dengan saham-saham seperti BREN, ADRO dan GOTO.

Padahal investor asing masih terus melakukan pembelian dengan net buy (beli bersih) sebesar Rp931 miliar dengan porsi terbesar pada saham ASII, BBCA, dan BNI.

Sementara pasar saham Amerika Serikat juga bergerak melemah pada hari Rabu setelah Federal Reserve menurunkan suku bunga acuannya sebesar 50 basis poin. Indeks Dow Jones turun 0,25 persen, S&P 500 turun 0,29 persen dan Nasdaq turun 0,31 persen.

Para pengambil kebijakan bank sentral di AS ternyata memilih penurunan suku bunga secara agresif, karena fokusnya beralih ke pertumbuhan ekonomi dan pasar tenaga kerja setelah kampanye bertahun-tahun untuk melawan inflasi. (hsb)

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:05
03:21
01:02
02:18
02:08
06:37
Viral