Tony Wenas saat peresmian produksi smelter PT Freeport Indonesia (PTFI) di Kabupaten Gresik, Jatim..
Sumber :
  • Istimewa

Dari Tanah Papua ke Gresik, Tembaga Freeport akan Genjot Ekosistem EV Lewat Smelter Terbesar di Dunia

Selasa, 24 September 2024 - 12:10 WIB

“Dari tanah Papua, tambang kami yang terbesar di dunia, konsentrat tembaga dikirim untuk dimurnikan di Gresik,” tambahnya.

Tambang Freeport di Papua sendiri merupakan tambang bawah tanah terbesar di dunia, yang menjadi salah satu sumber utama konsentrat tembaga global.

Dalam operasionalnya, smelter di Gresik akan mempekerjakan sekitar 2.000 pekerja, terdiri dari 1.200 tenaga kontraktor dan 800 karyawan tetap PTFI.

Selama masa konstruksi, proyek ini telah mempekerjakan hingga 40.000 tenaga kerja.

Tony juga mengingatkan bahwa proyek ini dimulai pada Oktober 2021 dan berhasil diselesaikan pada akhir Juni 2024.

Pembangunan smelter Freeport di Gresik merupakan langkah strategis yang tidak hanya mendukung hilirisasi dan pengembangan energi terbarukan di Indonesia, tetapi juga memperkuat posisi Indonesia sebagai pemain penting dalam industri tambang dan energi global.

Dengan keberhasilan proyek ini, Freeport menunjukkan komitmennya untuk terus berkontribusi pada pembangunan ekonomi dan penciptaan lapangan kerja di Indonesia. (rpi)

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:24
02:20
11:48
02:55
06:15
00:49
Viral