Merayakan Hari Pelanggan Nasional yang jatuh pada 4 September 2024, PT Pegadaian menyampaikan rasa terima kasih yang tak terhingga kepada seluruh Sahabat Pegadaian yang telah menjadi nasabah loyal Pegadaian..
Sumber :
  • Istimewa

Pegadaian Incar Aset Tembus Rp100 Triliun di Akhir Tahun 2024, Penyaluran Pinjaman Tumbuh Hingga 25,8 Persen

Minggu, 29 September 2024 - 18:53 WIB

Kinerja Membaik

Selain mampu meningkatkan total aset, Pegadaian juga dapat menurunkan rasio pinjaman macet atau non-performing loan (NPL) menjadi 0,93 persen per 31 Agustus 2024, dibandingkan capaian 1,71 persen pada Agustus 2023.

“Pegadaian akan terus melakukan optimalisasi aset dan service excellence guna meningkatkan kinerja positif perusahaan ke depan secara berkelanjutan,” kata Damar Lastri Setiawan.

Sejalan dengan pencapaian tersebut, ia mengatakan bahwa pihaknya berkomitmen untuk terus memberikan produk dan layanan terbaik bagi masyarakat.

Seiring dengan meningkatnya animo masyarakat terhadap investasi emas, dia mengaku, pihaknya tengah mengembangkan ekosistem aset emas. Pengembangan ekosistem aset emas ini  sejalan dengan terwujudnya visi perusahaan dan mendukung pemerintah mencapai Indonesia Emas 2025, seraya terus memperkuat industri pegadaian dan pembiayaan UMKM. (ant)

 

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:39
02:22
02:22
03:02
00:54
01:35
Viral