Siap-Siap, 7 Bisnis Ini Diprediksi Bakal Punah 10 Tahun Lagi.
Sumber :
  • istimewa

Siap-Siap, 7 Bisnis Ini Diprediksi Bakal Punah 10 Tahun Lagi

Senin, 30 September 2024 - 18:00 WIB

Agen perjalanan dulunya menjadi layanan efisien bagi kelas menengah yang tidak mau repot ketika bepergian. Namun, kini mereka lebih suka mengatur perjalanan sendiri melalui platform seperti Skyscanner atau Airbnb. Hal tersebut akan mengurangi permintaan layanan bagi kalangan kelas menengah.

3. Penerbit Surat Kabar dan Majalah

Meski menurut prediksi surat kabar dan majalah cetak tidak akan sepenuhnya hilang, mereka tetap akan memperkuat dan melakukan adaptasi kembali. Beberapa media besar mungkin akan tetap ada dan mencetak surat kabar atau majalah fisik, tetapi tidak akan pernah kembali ke tingkat sirkulasi yang pernah ada di abad ke-20.

4. Pekerja Tambang Batubara

Industri batubara mengalami penurunan reputasi yang drastis. Banyaknya alternatif pengganti energi yang lebih baik, menjadikan batubara dianggap sebagai salah satu industri yang mengalami penurunan tercepat.

5. Data Entry

Di era digital, hampir semua informasi dikumpulkan secara digital dengan mengandalkan teknologi AI. Oleh karena itu, penggunaan tenaga manusia untuk semakin tidak relevan dan tidak dibutuhkan, meskipun masih ada pengecualian dalam beberapa pertimbangan.

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
06:18
13:38
09:55
01:08
01:39
01:59
Viral