IHSG Melemah di Awal Oktober, Alami Penurunan hingga 0,65 Persen.
Sumber :

IHSG Melemah di Awal Oktober, Alami Penurunan hingga 0,65 Persen

Rabu, 2 Oktober 2024 - 10:04 WIB

Saham AUTO menguat 1,35 persen ke Rp2.26 dan direkomendasikan beli (speculative buy) di kusaran Rp2.230 - Rp2.250. Saham AUTO diberi target harga Rp2.400 - Rp2.520, dengan level stop loss di bawah level Rp2.200. 

Sementara itu saham MDKA yang kemarin naik 0.74 persen direkomendasikan beli (buy on weaknoess) di kisaran Rp2.550 - Rp2.620. Saham ini diberi target harga di kisaran Rp2.790 - Rp2.880, dengan level stop loss di bawah level Rp2.340.

Kemudian ada pula saham PGEO yang terakhir bertahan di Rp1.135 juga direkomendasikan untuk beli (buy on weakness) di kisaran Rp1.120 - Rp1.290. Saham ini diberi tat harga di RP1.210 - Rp1.290, dengan level stop loss di bawah Rp1.050. 

Sedangkan untuk saham PTBA turun 1,91 persen ke Rp3.080, juga direkomendasikan untuk bel (buy on weakness) di kran Rp2.970 - Rp3.080. Sementara target harga PTBA berada di kisaran Rp3.230 - Rp3.330 dengan level stop loss di bawah Rp2.820. 

Lalu ada beberapa saham g masuktop losers antara lain, PT PAnca Mitra Multiperdana Tbk (PMMP), saham PT Multipolar Tbk (MLPL), dan PT TBS NEgeri Utama Tbk (TOBA). (ant/nsp)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:02
01:55
06:21
06:40
07:47
02:37
Viral