Ilustrasi - Bansos PKH tahap 4 Oktober 2024 mulai dicairkan..
Sumber :
  • Istimewa

Alhamdulillah Cair! Bansos PKH Oktober 2024 Mulai Disalurkan Pos Indonesia, Ada yang Diantar Langsung ke Rumah: Dana Segar hingga Rp2.400.000

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 16:50 WIB

- Siswa SMA: Rp500.000 per tahap atau Rp2.000.000 per tahun.

- Lansia (70 tahun ke atas): Rp600.000 per tahap atau Rp 2.400.000 per tahun.

- Penyandang disabilitas berat: Rp600.000 per tahap atau Rp2.400.000 per tahun.

Cara Cek Penerima Bansos PKH Oktober 2024

Untuk bisa mengecek status penerima bansos PKH, bisa melalui dua cara, yaitu melalui situs web Kemensos atau aplikasi “Cek Bansos”. Berikut langkah-langkahnya:

1. Melalui Link cekbansos.kemensos.go.id:

- Kunjungi situs http://cekbansos.kemensos.go.id/.

- Isi data wilayah seperti provinsi, kabupaten, kecamatan, dan desa/kelurahan.

- Masukkan nama penerima sesuai dengan KTP.

- Masukkan kode verifikasi yang muncul di layar.

Berita Terkait :
1 2 3
4
5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:00
03:06
01:31
03:53
02:26
06:36
Viral