Waspadai Penipuan Bermodus Jasa Pengiriman, Ini Modus yang Biasa Dipakai.
Sumber :
  • antara

Waspadai Penipuan Bermodus Jasa Pengiriman, Ini Modus yang Biasa Dipakai

Senin, 28 Oktober 2024 - 22:34 WIB

Selanjutnya di kasus kedua, J&T Cargo mengungkapkan seorang pelanggan menerima telepon dari oknum yang mengaku sebagai outlet pengiriman J&T Cargo menyatakan bahwa barang yang dipesannya rusak dalam proses pengiriman, namun perusahaan akan memberikan kompensasi.

Penipu meminta pelanggan untuk memindai barcode dan memberikan informasi akun bank guna proses kompensasi.

"Terperdaya oleh permintaan tersebut, pelanggan akhirnya memasukkan informasi pribadi yang kemudian digunakan untuk mengakses dan menguras dana di rekeningnya," ucapnya.

Untuk itu, J&T Cargo membeberkan langkah-langkah untuk menghindari kasus serupa.

Pertama, tetap waspada dengan menghindari melakukan transfer uang atau memberikan informasi pribadi melalui telepon, SMS, atau email dari pihak yang tidak dikenal.

"Jika ada permintaan biaya pengiriman atau kompensasi, segera hubungi customer service J&T Cargo di 021-80661666 untuk konfirmasi," jelaanya.

Kedua, verifikasi identitas. Pastikan identitas pihak yang menghubungi sebelum mentransfer dana atau memberikan informasi pribadi.

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:09
11:50
04:33
15:04
08:48
02:04
Viral