Sumber :
- Antara Foto
Kementerian UMKM Perluas Kolaborasi untuk Wujudkan Indonesia Jadi Pusat Modest Fashion
Jumat, 22 November 2024 - 08:28 WIB
Ia menegaskan jika dilihat dari desain, Indonesia tidak kalah dan bahkan sangat amat kreatif dibanding negara lain. Namun, sebut Irene, permasalahannya terjadi pada hilirisasi.
Ia mengajak para pemangku kebijakan untuk bersama-sama membangun permintaan terhadap modest fashion agar kekuatan ekonomi dari penghasil benang, penghasil kain bahan baku juga bisa merasakan manfaatnya.
Advisor UID & Direktur Anindhaloka Cokorda Istri Dewi berharap ada penyelarasan serta pemahaman bersama tentang modest fashion.
“Termasuk mengidentifikasi kata-kata kunci yang menjadi acuan pendefinisian modest fashion yang ingin dikembangkan di Indonesia secara bersama-sama,” ujarnya. (ant/nsp)