Menteri Keuangan Sri Mulyani.
Sumber :
  • ANTARA

Pemerintah Gaspol Bangun Infrastruktur hingga Habiskan Anggaran Rp282,9 Triliun di 2024, Apa Hasilnya?

Minggu, 24 November 2024 - 11:19 WIB

"Tak hanya itu, masyarakat berpenghasilan rendah juga bisa mendapatkan Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) untuk pembiayaan perumahan yang telah direalisasikan sebanyak 165.880 unit rumah," paparnya.

Berikut daftar realisasi anggaran pembangunan infrastruktur per 31 Oktober 2024:

1. Realisasi melalui Belanja K/L sebesar Rp160,6 triliun

- Pembangunan dan preservasi jalan Rp 37,1 triliun (progress 74,82%)
- Pembangunan dan preservasi Jembatan Rp 5,4 T (progress 80,57%),
- Penyelenggaraan SPAM Rp 3,7 (progress 73,78%)
- Pembangunan Rumah Susun Rp 5,2 T (progress 70,25%);
- Rel KA Rp 1,4 T (progress 41,90%)
- Bandara Rp 2,3 T (progress 73,75%)
- Pelabuhan Laut Rp 3,9 T (progress 73,97%)
- Konstruksi PDN di Cikarang Rp 1,8 T (progress 92%),
- Operasional dan pemeliharaan BTS 4G Rp 1,7 T pada 2.806 lokasi
- Akses internet Rp 0,5 T untuk 11.604 lokasi
- Kapasitas satelit Rp1,2 T sebesar 22 Gbps
- Palapa Ring Rp2,0 T sebanyak 43 unit

2. Realisasi Transfer ke Daerah sebesar Rp72,8 triliun

- Jalan Rp 5,16 T: untuk rekonstruksi 16.526 km, pembangunan 30.583 km, dan rehabilitasi 1.962 km
- SPAM sebanyak 54.798 sambungan rumah (SR), Jaringan Irigasi ditargetkan 3.024,79 Ha (Rp17,5 T)

3. Realisasi melalui Pembiayaan sebesar Rp 49,1 Triliun

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:23
04:46
05:39
03:03
03:29
02:11
Viral