- Istimewa
Sopir Truk Penyulut Polisi Tembak Polisi di Sumbar Buka Suara, Dugaan Hubungan Oknum Polisi dengan Bisnis Galian Ilegal Terjawab? Ternyata..
Polda Sumbar menyebut masih mendalami hubungan antara AKP Dadang Iskandar dengan sopir tersebut, termasuk juga dengan galian ilegal yang dimaksud.
Sebagai informasi tambahan, galian ilegal yang diduga dibekengi AKP Dadang Iskandar adalah galian C.
{{imageId:300892}}{{imageId:300892}}
Melansir KBBI, galian adalah tempat mencari mineral asli dalam bentuk aslinya yang dapat ditambang untuk keperluan manusia. Mineral merupakan bahan pembentuk batuan yang memiliki susunan kimia yang tetap.
Bahan tambang atau galian dapat dibedakan berdasarkan golongan, yaitu A, B, dan C:
Golongan A
Bahan galian yang penting untuk pertahanan dan keamanan negara, serta stabilitas ekonomi nasional. Contohnya minyak bumi, gas alam, batubara, nikel, timah putih, dan uranium.
Golongan B