Kartu Jakarta Pintar (KJP) Plus.
Sumber :
  • ANTARA

Alhamdulillah! Pencairan Saldo Dana KJP Plus Dirapel 2 Bulan, Cek Jadwal dan Besarannya di Sini

Rabu, 4 Desember 2024 - 09:51 WIB

Nantinya, pencairan dana untuk penerima baru KJP Plus Tahap II Tahun 2024 ini akan dilaksanakan  setelah terselesaikannya proses pembukaan rekening, cetak buku tabungan dan ATM, penyerahan buku tabungan tabungan dan ATM, serta pemindahbukuan dana ke rekening penerima oleh Bank DKI.

Besaran Dana KJP Plus Tahap II Tahun 2024

Berikut ini adalah besaran dana yang dicairkan pada KJP Plus Tahap II Tahun 2024 pada 6 Desember 2024 untuk semua jenjang:

Jenjang SD

Biaya rutin per bulan - Rp135 ribu
Biaya berkala per bulan - Rp115 ribu
Tambahan SPP untuk swasta per bulan - Rp130 ribu
Jumlah Penerima - 242.919 siswa

Jenjang SMP

Biaya rutin per bulan - Rp185 ribu
Biaya berkala per bulan - Rp115 ribu
Tambahan SPP untuk swasta per bulan - Rp170 ribu
Jumlah Penerima - 147.341 siswa

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:43
16:45
05:40
05:48
02:16
01:16
Viral