Menteri Kebudayaan Fadli Zon membuka Pre-Screening film “Women from Rote Island” karya sutradara Jeremias Nyangoen..
Sumber :
  • Istimewa

Menteri Kebudayaan Fadli Zon Ajak Masyarakat Indonesia Dukung Film “Women from Rote Island” Berlaga di Academy Awards ke-97

Minggu, 8 Desember 2024 - 12:05 WIB

Menteri Kebudayaan mengajak seluruh masyarakat Indonesia untuk terus mendukung perjalanan film "Women from Rote Island menuju Piala Oscar."

“Mari kita tunjukkan kebanggaan dan solidaritas kita dengan memberikan dukungan penuh kepada karya ini dengan hashtag #IndonesiaGoesToOscar #academyawards #representationmatters, dan terus mendorong sineas-sineas Indonesia untuk berkarya dan berprestasi di panggung dunia,” pungkas Menteri Kebudayaan. (rpi)

 

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:17
02:43
03:30
01:06
01:18
03:11
Viral