Sumber :
- Istimewa
Gelar Talenta Wirausaha 2024, BSI Targetkan 8.500 Peserta Dari Seluruh Indonesia
Rabu, 11 Desember 2024 - 12:25 WIB
Beberapa alumni BSI Talenta Wirausaha yang berhasil bersaing di tingkat nasional maupun internasional antara lain Ulur wiji, Roti Ropi, Capli cabe hijau, Mocafine, Gulali Books, dan lainnya. Mereka berhasil bersaing di pasar global setelah mendapatkan pembinaan dan pengembangan dari BSI Talenta Wirausaha. (nsp)