Penggunaan Rupiah Digital Sudah di Depan Mata, Bank Indonesia Lanjutkan Proyek Garuda: Selesaikan Tahap PoC.
Sumber :
  • istimewa, Bank Indonesia

Penggunaan Rupiah Digital Sudah di Depan Mata, Bank Indonesia Lanjutkan Proyek Garuda: Selesaikan Tahap PoC

Minggu, 15 Desember 2024 - 15:27 WIB

Platform Teknologi

Lebih lanjut Ramdan menjelaskan, pengujian (PoC) dilakukan dengan memanfaatkan platform teknologi potensial berbasis distributed ledger technology (DLT), yang telah melalui serangkaian evaluasi teknis menyeluruh dan diselaraskan dengan proyeksi kebutuhan model bisnis Rupiah Digital di masa mendatang.

Dia mengaku, hasil PoC secara keseluruhan mampu memenuhi seluruh skenario uji dan membuktikan bahwa solusi teknologi berbasis DLT mampu memenuhi kebutuhan bisnis dan teknis dari wholesale Rupiah Digital cash ledger.

“PoC tahap awal ini menandai sebuah milestone penting dalam eksperimentasi Rupiah Digital. Keberhasilan dan berbagai insight dari PoC ini akan menjadi fondasi dalam proses penguatan aspek bisnis dan teknis Rupiah Digital ke depan,” jelasnya.

Selanjutnya, jelas Ramdan, penerbitan laporan PoC  merupakan bentuk keterbukaan dan kolaborasi Bank Indonesia bersama stakeholder terkait dalam eksplorasi dan eksperimentasi desain Rupiah Digital. (hsb)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
07:03
03:17
01:36
02:04
04:27
Viral