Mau Studi S2 dan S3 Tapi Tak Ada Biaya, Coba Akses LPDP! Ini Informasi Detailnya….
Sumber :
  • Dok.Kemenkeu

Beragam Program Beasiswa LPDP 2025: Simak Daftarnya!

Sabtu, 18 Januari 2025 - 11:47 WIB

Untuk mahasiswa dengan keterbatasan fisik, intelektual, mental, sensorik, atau kombinasi.

b. Beasiswa Putra-putri Papua

Ditujukan bagi mahasiswa asli Papua dengan syarat seperti garis keturunan marga asli Papua.

c. Beasiswa Daerah Afirmasi

Untuk pelamar dari daerah-daerah afirmasi yang telah ditentukan.

d. Beasiswa Prasejahtera

Diperuntukkan bagi pelamar dari keluarga kurang mampu yang terdaftar dalam DTKS (Data Terpadu Kesejahteraan Sosial).

3. Program Targeted

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:00
09:08
01:54
03:05
36:54
04:00
Viral