Article Article
Kolaborasi Berbagai Pihak dalam Pengelolaan Sampah di Kabupaten Kudus.
Sumber :
  • Nadiyas Utami Pratiwi

Kolaborasi Berbagai Pihak dalam Pengelolaan Sampah di Kabupaten Kudus

Rabu, 26 Februari 2025 - 17:11 WIB

"Bisa dibilang, kita sedang berusaha mengubah budaya. Selama ini, kita terbiasa membuang sampah secara campur. Bahkan dalam kurikulum pendidikan, kita hanya diajarkan untuk membuang sampah pada tempatnya." tambahnya. 

Isman Ridhwansah, seorang influencer dan chef, turut berbagi pengalaman dalam upayanya mengedukasi masyarakat tentang pengelolaan sampah. 

Sejak bergabung dengan tim Djarum pada tahun 2020, ia mulai fokus pada pendekatan kepada ibu rumah tangga, yang berperan besar dalam pengelolaan sampah rumah tangga.

Salah satu upayanya adalah dengan mengolah sampah organik menjadi produk bernilai. 

"Misalnya, kulit jeruk yang biasanya dibuang bisa diolah menjadi parfum alami," jelas Isman. 

Selain itu, ia juga aktif membuat konten edukatif di media sosial untuk menyebarkan kesadaran akan pentingnya pengelolaan sampah. Saat ini, Djarum Kudus Asik telah memiliki lebih dari 32.000 pengikut yang antusias dengan edukasi yang ia berikan.

Menurut Isman, banyak masyarakat yang masih bertanya-tanya mengapa harus memilah sampah jika nanti akan diangkut oleh petugas kebersihan. 

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:33
01:16
05:59
01:25
01:11
01:11
Viral