Jakarta Film Week 2024 Bakal Putar 140 Film dari 50 Negara.
Sumber :
  • tvOnenews.com/Muhammad Indmas

Jakarta Film Week 2024 Bakal Putar 140 Film dari 50 Negara

Rabu, 25 September 2024 - 13:37 WIB

Hal tersebut menunjukkan betapa besarnya minat dan harapan terhadap festival ini. 

Jakarta Film Week 2024 Bakal Putar 140 Film dari 50 Negara
Sumber :
  • tvOnenews.com/Muhammad Indmas

 

Film-film yang telah terseleksi dapat ditonton secara langsung di CGV Grand Indonesia dan Taman Ismail Marzuki atau dinikmati secara daring melalui Vidio.

"Di tahun 2024 ini, Jakarta Film Week semakin berwarna dengan kehadiran film-film dari 50 negara,” Program Manager Jakarta Film Week 2024 Novi Hanabi. 

Adapun yang terpilih sebagai film pembuka tahun ini berjudul Sampai Jumpa, Selamat Tinggal yang disutradarai oleh Adriyanto Dewo, produksi Adhya Pictures dan Relate Films. 

Sementara film penutupnya berasal dari Vietnam dengan judul Don’t Cry, Butterfly, disutradarai oleh Duong Dieu Linh. 

Film Don't Cry, Butterfly berhasil memenangkan dua penghargaan di Festival Film Venice 2024, setelah tayang perdana di ajang bergengsi Venice Critics Week. 

Film ini memperoleh penghargaan utama sebagai film terbaik dan penghargaan untuk film paling inovatif.

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:47
07:08
02:04
19:18
06:15
08:43
Viral