Jantung Berdebar Setelah Bangun Tidur, Kenapa Ya?.
Sumber :
  • envatoelements

Cara Mudah Cegah Hipertensi dan Penyakit Jantung, Dokter Sarankan Lakukan Hal Ini

Sabtu, 1 Oktober 2022 - 02:36 WIB

Manado - Bagaimana cara mencegah penyakit jantung dan hipertensi dengan mudah?

Direktur Rumah Sakit Cantia Tompasobaru Kabupaten Minahasa Selatan, Sulawesi Utara, dr James Komaling membagikan cara mudah mencegah penyakit jantung dan hipertensi.

Ia mengatakan pola hidup sehat dapat mencegah hipertensi dan mampu mengurangi risiko terkena penyakit jantung koroner (PJK).

"Penyakit hipertensi atau tekanan darah tinggi adalah salah satu penyebab penyakit jantung koroner, sehingga pola hidup sehat juga menentukan kita tidak terserang penyakit jantung," kata James di Manado, Jumat (30/9/2022).

Dia mengatakan melakukan aktivitas fisik 30 menit per hari sangat penting karena dapat menurunkan tekanan darah sistolik 4-9 mmHg. Kemudian, mengurangi asupan garam dapat mengurangi tekanan darah sistolik 2-8 mmHg.

Mengurangi stres, dapat menurunkan tekanan darah sistolik 5 mmHg, mempertahankan berat badan ideal dapat mengurangi tekanan darah sistolik 5-20 mmHg.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral